0 %

Sat, 15 Jul 2017
5 Cara Pintar Manfaatkan Gadget untuk Menjaga Kesehatan Saluran Pernapasan

4. Melihat Video Kebugaran
Siapa bilang harus ke tempat gym untuk berolahraga dan menjaga kebugaran tubuh? Coba deh manfaatkan aplikasi video yang berisi panduan berolahraga yang baik bagi kesehatan pernafasanmu. Mulai dari cara melakukan meditasi, yoga, hingga gerakan aerobik yang bikin tubuhmu terasa lebih segar.


5. Konsultasi dengan Dokter
Ketimbang salah mempercayai informasi kesehatan di dunia maya, banyak orang memilih untuk berkonsultasi langsung dengan dokter. Tapi sayangnya, keterbatasan waktu sering bikin malas mengantri bareng banyak penderita sakit lainnya. Manfaatkan aja beberapa website yang dikelola dokter yang berpengalaman, untuk menjawab segala keluhan secara gratis dan tentunya terpercaya.


6. Forum Tanya Jawab
Selain website yang ditangani oleh dokter yang berpengalaman di bidangnya, ada juga forum tanya jawab yang bisa dimanfaatkan untuk mengetahui kesehatan pernafasan. Mulai dari sharing pengalaman, mencari tahu pengobatan tradisional, hingga mencari rumah sakit dengan fasilitas lengkap, semua lengkap tersaji.


Ada banyak cara untuk menjaga kesehatan tubuh kita, salah satunya dengan pintar memanfaatkan gadget dan kemajuan teknologi.